Dual Band Antenna 40/80m

30 pemikiran pada “Dual Band Antenna 40/80m”

  1. mohon info untuk panjang kabel 1,2 m bagian yg 80 m, apakah keseluruhan panjang dari ujung yg konek dg coil sampai dengan ujung sisa setelah insulator, atau hanya dari ujung pvc pad coil sampai dengan ujung insulatornya, Tksh

    1. Dear Om Ary,
      Betul sekali kabel tuk band 80m, Adalah yang 1,2m dari coil menuju insulator, perhatikan gambarnya sudah cukup jelas, selamat mencoba , salam

    1. Bebas om boleh saja pakai kabel serabut tembaga, untuk pemasangan inverted feed point langsung ke trcv , kalau instalasinya dipole pasang balun 1:1 pada feed point, selamat mencoba

  2. Salam kenal gimana kalau mengunakan balun kenpro 1:1 apakah susah mencari titik senter point’ mach….dan banyak yg mengatakan antena di bongsai atau loding banyak ruginya saat tx kurang maksimal om makasih sebelumnya

    1. Salam kenal kembali om Rizal, boleh saja pakai merk itu atau hombrew balun 1:1 dengan asumsi pemasangan dipole kecuali inverted tanpa balun. Utk tune cukup mudah ujung antena bisa dilipat dan plintir utk tune swr atau tune center fekuensi. Antena ini bisa utk 40/80 dan 15meter band.
      Saya sdh pakai antena ini buat komunikasi lokalan dan dxing atau contest international, sy pakai ini karena lahan terbatas, kalau tx kurang maksimal pakai antena dibonsai saya kurang sependapat, sinyal transmisi bisa maksimal dianalogikan jika impendasi kabel ke antena sesuai dan nilai swr nya menentukan maksimal daya pancar ke antena

      Salaam

      1. Om Rizal salam kenal dari saya . Nama saya Komang Risna Adnyana dari Karangasem Bali. Saya tinggal di kaki Gunung Agung berdekatan dg pos vulkanologi di Rendang. Singkatnya saya tertarik krn sangat praktis. Untuk membuatnya sdh tdk mungkin sb saya sdh kakek2. Klu Om berkenan saya minta bantuan untuk berkenan membuatkan untuk saya. Ini no hp saya 081 281 630 630. Yll kita berunding via media di atas. Trims sblmnya. Salam saya dr bali.

    2. Kreeeen,,,dan sangat menarik, mksh dah berbagi ilmu tentang keaamatiran, smg hasil karysnya banyak di contoh, olh tmn2 amatir, terutama yg msh kurang pengetahuan tentang keamatiran, sukses sll salam 73 . By YD2MQI from orlok purworejo

  3. Dear Om Ary,
    Jika diameter untuk loadingnya lebih besar misalnya 60mm apakah bisa dipakai atau berubah yang lainnya ( jumlah lilitan /diameter kawat nya ) thanks

    1. Untuk 80 Meter pemasangan dipole dengan center frekuensi 3.8 panjang total 37.5 meter (panjang sisi sayap 18.7 m), untuk inverted Vee panjang total 35.6 meter (panjang sisi sayap 17.8 meter)

  4. Sangat tertarik, dan ingin sekali belajar bagaimana menentukan jumlah lilitan coil nya..
    Boleh tau nilai L/C untuk coil yg dipakai om

    1. Nilai L harus 100 – 120uH menggunakan kawat email uk.1,25 mm, Anda dapat menggunakan hingga 0,8 mm untuk koil dan tergantung pada kinerja yang akan dipakai , untuk inverted vee tanpa balun langsung dari feet point atau setup flattop bisa pakai balun 1:1.
      Pada 40 meter, swr berada di bawah 1,3 full band, pada 80 meter b/w sedikit lebih sempit , tetapi di sini, juga, di bawah 1,3 pada full band.
      Karena saya pakai radio djadoel tabung tanpa kesulitan untuk bisa mendapatkan swr minimum.
      Selamat mencoba

      1. Terimakasih respon nya om,,,

        Seandainya untuk coil, diganti menggunakan coax trap rg58, apakah nilah L/C masih tetap 100-200uH om ?
        Atau ada referensi untuk menggunakan coax trap rg58 .. Thx b4

      2. Terimakasih sharing nya om..
        Untuk coil yg diatas, sdh di varnish, saat terkena hujan apakah masih ngaruh ke swr om?

  5. Wah sepertinya saya pengen model ini sederhana pas dgn kondisi rumah

    O ya Om bisa pesan dibuatke COIL nya ga ?
    Terima kasih

  6. Assalamualaikum om selamat kenal, saya mencoba antenna 40m/80m inverted v. Saat sebelum dipasang loading coil 100uh untuk swr di 40m bagus di frequensi 7.170 mhz swr 1:1 tapi setelah dipasang loading coil 100uh untuk 80m band, swr 1:1 di frequensi 7.390 mhz. Tapi untuk 80m swr 1:1 di frequensi 3.740 mhz. Untuk menurunkan frequensi resonansi di 40m agar diperoleh swr 1:1 berarti harus ditambah kepanjangan wire sebelum loading coil ya om. Tapi apakah berpengaruh terhadap frequensi resonansi di 80m band. Mohon pencerahannya. Teriimakasih.

    1. Wa’alaikum salaam… Wr.wb, salam kenal juga om Guntur, untuk tuning pertama sesuai paparan di blog, tambahkan per-sayap 20 sd 25 cm pada 40m band untuk tuning pada center frekuensi yg di inginkan sebelum coil 100uH, demikian juga untuk tuning pada bagian 80m band tinggal di kurangi/di tambah sesuai frekuensi yg di inginkan.
      Lokasi , kondisi lingkungan dan sudut antenna juga terkadang pengaruh dengan hasil berbeda, selamat merakit antenna semoga berhasil

Tinggalkan Balasan ke yc1rhs Batalkan balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.